USTAZ SAMPAN PANE BERIKAN TAUSIAH DALAM ACARA TAHUN BARU ISLAM DI UNRIKA

Universitas Riau Kepulauan, Batam – Dalam rangka menyambut Tahun Baru Islam Unrika menggelar acara tausiah dan syukuran di Auditorium Universitas Riau Kepulauan Batam. Jumat (16/10/2015). Dalam agenda tersebut, Unrika mengundang ustaz kondang dari Medan untuk memberikan tausiah. Wakil Rektor II Unrika, Mirayona. mengatakan sengaja mengundang penceramah ustaz Samin Pane atau lebih dikenal dengan nama Ustaz […]