HIMATANSI INTENSIFKAN KEGIATAN BERBASIS KEPERILAKUAN AKUNTANSI
Jika profesi Akuntansi berupaya membalance laporan keuangan, meskipun kepala sudah mumet, tapi coba tanya dengan hatimu, apakah sudah menemukan keseimbangan? Itu kata pembuka dari Sang Motivator Syafruddin,SE.AK. M.Ak pada penyelenggaraan “Kuliah Umum” rutin HIMATANSI UNRIKA. Kegiatan yang dicetuskan oleh Ka. Prodi Akuntansi Unrika ini sengaja dikembangkan karena menyadari mekanisme pendidikan tidak cukup mengikuti perkuliahan reguler, […]